Soal IPA Untuk Kelas IX SMP Semester Ganjil

Berikut adalah soal-soal ujian akhir semester pelajaran IPA SMP kelas IX semester ganjil. Materi soal tentang Listrik, makluk hidup, dan tumbuhan. Banyaknya soal ada 50 item berbentuk pilihan ganda. Contoh soal ada di bawah ini.

1. Saat hujan badai petir terjadi kamu sedang berada di luar rumah apa yang kamu lakukan?

a. berlindung di bawah pohon
b. berlindung di bawah payung
c. masuk ke dalam mobil
d. a dan b benar

2. Studi yang mempelajari tentang muatan-muatan listrik bergerak (arus listrik) disebut …………

a. listrik statis
b. listrik dinamis
c. beda potensial listrik
d. tegangan listrik

3. Aliran partikel-partikel bermuatan listrik positif dari titik berpotensi tinggi ke titik berpotensial
rendah disebut ………………

a. listrik statis
b. listrik dinamis
c. arus konvensional
d. beda potensial listrik

4. Muatan listrik 3 C mengalir selama 5 sekon, besar arus yang mengalir dalam kawat tersebut adalah

a. 0,6 A
b. 0,6 C
c. 1,66 A
d. 1,66 C

5. Arus listrik 5 A mengalir melalui seutas kawat penghantar selama 2 menit. Muatan listrik benda
tersebut adalah ………………

a. 2,5 C
b. 0,4 C
c. 10 C
d. 600 C

6. Besaran yang menyatakan dorongan terhadap elektron-elektron agar dapat mengalir disebut ……

a. listrik statis
b. listrik dinamis
c. potensial listrik
d. arus konvensional

7. Arus listrik 15 A mengalir melalui seutas kawat penghantar ketika beda potensial 36 V diberikan
pada ujung-ujungnya. Hambatan listrik pada kawat tersebut sebesar ………………

a. 2,4 Ohm
b. 2,4 Volt
c. 0,41 Ohm
d. 540 Ohm

8. Berapakah beda potensial listrik pada seutas kawat yang memiliki hambatan 2 Ohm. Agar arus 2 A mengalir melalui kawat tersebut diperlukan tegangan sebesar ……….……

a. 6 Volt
b. 0,6 Volt
c. 24 Volt
d. 24 Ohm

9. Resistor variable yang digunakan untuk mengatur besar kuat arus dalam suatu rangkaian
disebut …………….

a. resistor
b. rheostat
c. arus konvensional
d. arus infrasonik

10. Suatu arus listrik yang mengalir melalui seutas kawat disebabkan oleh ………………

a. pergerakan atom-atom
b. pergerakan neutron-neutron
c. pergerakan proton-proton
d. pergerakan elektron-elektron


Untuk mendapatkan file Soal IPA Untuk Kelas IX SMP Semester Ganjil secara lengkap dapat anda unduh di link download di bawah ini.

Download

No comments:

Post a Comment